Barrupos shared

Barrupos.com-Seorang nelayan yang sempat hilang kemarin telah ditemukan pada hari Senin tanggal 13 februari 2023, kisaran jam 16.30 wita.

 

Nelayan yang bernama Dedi ditemukan dalam keadaan selamat dan mengalami luka pada kaki.

 

Bupati Barru, Ir. Suardi Saleh M.Si bahkan sempat turun langsung memantau pencarian korban di pelabuhan garongkong.

Beliau mengapresiasi tim gabungan yang terus melakukan pencarian kepada warga Desa Cilelllang yang tak kenal waktu dan berharap untuk tetap menjaga kesehatan dan keselamatan.

 

Menurut warga setempat yang berada di pelabuhan garongkong, korban ditemukan dari sesama nelayan kemudian dievakuasi di daerah Ballewe lalu kemudian di antar ke rumahnya di desa cilllang.

 

Pewarta : kasruh

Share:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Silahkan chat disini
Ada yang bisa kami bantu ?